-
Program PROMAHADESA: Pupuk Organik Betiri Sejahtera Lestari, Solusi Pertanian Berkelanjutan di Desa Senenrejo
Jember, 18 Desember 2023 – Mahasiswa Teknik Pertambangan bersama mahasiswa lintas prodi melaksanakan Program Mahasiswa Berdesa (PROMAHADESA) melalui hibah dari Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Jember. Kegiatan ini memberikan pendampingan kepada kelompok tani Betiri Sejahtera Lestari (BSL) di Desa Sanenrejo, Kecamatan Tempurejo, Kabupaten Jember. Pendampingan tersebut bertujuan untuk meningkatkan produksi dan pemasaran pupuk…
-
Mineversary, Dies Natalis Prodi Teknik Pertambangan UNEJ ke-5
Jember, 16 November 2023 – Lima tahun yang lalu, Universitas Jember memperoleh ijin dari Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi untuk menyelenggarakan pendidikan dengan dibukanya Program Studi Teknik Pertambangan. Tahun ini, mahasiswa Teknik Pertambangan melalui Himpunan Mahasiswa Tambang (HIMATA) menyelenggarakan kegiatan peringatan HUT Prodi Teknik Pertambangan yang mengangkat tema “Mengenang Perjalanan, Meraih Masa Depan”. Kegiatan…
-
(Lanjutan) Pesan dan Kesan Wisudawan Teknik Pertambangan UNEJ periode V TA 2023/2024
Jember, 2 November 2023 – Universitas Jember kali ini mewisuda lulusannya dalam upacara wisuda periode V tahun akademik 2023/2024. Dalam pidato wisudanya, Rektor Universitas Jember menyebut wisuda kali ini istimewa sebab bertepatan dengan Peringatan Hari Sumpah Pemuda. Oleh karena itu dirinya meminta seluruh wisudawan terus membawa semangat Sumpah Pemuda dalam melanjutkan kiprah selepas meninggalkan kampus. Menurut…
-
Pesan dan Kesan Wisudawan Teknik Pertambangan UNEJ periode V TA 2023/2024
Jember, 2 November 2023 – Universitas Jember kali ini mewisuda lulusannya dalam upacara wisuda periode V tahun akademik 2023/2024. Dalam pidato wisudanya, Rektor Universitas Jember menyebut wisuda kali ini istimewa sebab bertepatan dengan Peringatan Hari Sumpah Pemuda. Oleh karena itu dirinya meminta seluruh wisudawan terus membawa semangat Sumpah Pemuda dalam melanjutkan kiprah selepas meninggalkan kampus.…
-
HIMATA Menyelenggarakan Pelatihan Statistika untuk Pemodelan Sumberdaya Mineral
Jember, 9 Mei 2023 – tatistik banyak digunakan dalam dunia riset dan berbagai bidang. Dalam buku-buku statistik dikenal ada dua macam statistik, yaitu statistik deskriptif dan statistik inferensial. Statistik deskriptif hanya menghasilkan angka-angka dari proses pengolahan dengan salah satu metode statistik, sedangkan statistik inferensial memberikan makna dari angka-angka yang dihasilkan oleh statistik deskriptif. Dalam penerapannya…